Kipas angin air sering disebut juga dengan istilah Misty coll, cooling fan, air cooler, kipas blower, kipas embun, kipas air,
lain-lain. Misty fan mempunyai tiga bagian utama yaitu: Kepala (kipas/baling-baling), tiang dan tabung air. mIsty Fan Mempunyai tinggi 197 cm, Diameter kipas 30 inc, dengan 180 derajat sudut putar dan dengan tabung yang
berkapasitas seabanyak 60 liter.
Adapun prinsip kerja dari misty fan adalah mencampur udara bebas dengan embun air, sehingga udara panas terasa adem. proses mencampur udara bebas dengan embun air diperlukan dua komponen yang utama yaitu: alat penghasil hembusan angin (baling-baling) dan alat pemecah air (piringan). pemecah air (piringan) akan membentuk partikel kecil (embun) sehingga embun air yang dihembus oleh angin yang dihasilkan baling-balling tersebut
dapat menyebar secara merata, proses penyebaran embun air tersebut secara terus-menerus menyebabkan udara panas menjadi
dinging. misty fan memerlukan daya listirk relatif kecil yaitu 220v atau 1 phase, sehingga dapat digunakan oleh
masyarakat secara umum.
081291820537